Senin, 24 November 2014

About Crazy Spicy Chips



Keripik mungkin makanan tidak asing terutama keripik singkong dan masih banyak macam-macam nama keripik lainnya,tapi itulah keanekaragaman indonesia tentang makananya,tapi jangan salah emak kita mak Uli mengemas secara bombastis keripik singkong sampai membuat orang terheran-heran,tekstur rasanya memang khas ,dengan proses sederhana secara tradisional tapi keripik Pedas Gila tetap menjaga kesehatan makanan terutama kebersihan makanan,Mak Uli adalah seorang pelajar disalah satu kampus dijogja,sahabat chiper untuk bisa mencoba dan merasakan nikmatnya keripik Pedas Gila dalam bahasa inggrisnya Crazy Spicy Chips silakan klik tautan dibawah ini lewat FB
https://www.facebook.com/pages/Crazy-Spicy-Chips/668728019914471
Dengan nama pedas Gila jadi siap kalau habis makan langsung tergila-gila maksutnya pedasnya sampai-sampai ada yang bilang mau meletus di kepala,Keripik pedas gila sekarang lagi meluncur kepenjuru dunia dengan terdiri dari level 5,10 dan 15, jangan takut sobat masalah money harganya pasti terjangkau jadi tidak usah takut uangnya habis,kalau beli satu bungkus chipper termasuk bersedekah 5 % dari harga perbungkus.Selain kita bisa menikmati pedasnya kita juga membantu saudara kita.

Produk dan Harga



Harga Crazy Spicy Chips tergantung berat dan level keripiknya,dibawah ini harga resmi dari Crazy Spicy Chips



Maaf ya chipper untuk pembelian yang Qty 500 gr maksimal harus dua bungkus kecuali reseller dan di hari berikutnya,biar lainnya juga dapat menikmati keripik CSC bersama-sama.

Senin, 10 November 2014

Level Pedas





Level 3
Ini adalah level dasar chippers pada level ini cukup untuk istilah level pedas 
Level 5
Crazy chips level 5 ini cukup orang merasakan pedasnya saja tapi untuk pemula mencoba makanan pedas cukup untuk membuat lidah dan dan perut chipper cukup panas,level ini cocok di makan saat sambil belajar membaca buku dan aktivitasnya agak santai
Level 10
Level 10 ini rasanya tidak jauh beda dari level sebelumnya,namun cabenya lebih terasa karena lebih pedas dari pada level sebelumnya,jadi siapin aja air es untuk menyiram jika kepedasan,hehe
Level 15
Ini level pedas yang paling pedas saat ini,Di level ini saya sarankan sebelum makan siapin air es dan pastikan kamar mandi kosong karena kalau gak kebiasa makan pedas ya bakalan terasa panas sekali jadi hati-hati aja ya chipper .

Welcome to reseller



Partner atau kawan bisnis sangat kami perlukan.Jika chipper ingin jadi reseller atau menjual lagi keripik ini maka hubungin Call center yang ada di fanpage dibawah ini minimal order pertama 5 Kg dan untuk selanjutnya bisa sesuai kebutuhan.

P-IRT



Maaf ya chipper untuk ijin P-IRT nya kami baru berusaha untuk mengurusnya di dinas kesehatan tapi chipper boleh dating ke TKP untuk proses produksinya dijamin sehat dan halal.